Pengaruh Kebijakan Hutang, Aktivitas Perusahaan dan Manajemen Risiko terhadap Financial Distress (Studi Empiris Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar Di BEI 2012-2019)

Cindy, Ariesta (2020) Pengaruh Kebijakan Hutang, Aktivitas Perusahaan dan Manajemen Risiko terhadap Financial Distress (Studi Empiris Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar Di BEI 2012-2019). Undergraduate thesis, Universitas Pembangunan Jaya.

[img] Text
1. Cover Skripsi.pdf

Download (17kB)
[img] Text
7. Abstract.pdf

Download (268kB)
[img] Text
8. Abstrak.pdf

Download (267kB)
[img] Text
13. BAB 1.pdf

Download (535kB)
[img] Text
18. Daftar Pustaka.pdf

Download (518kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh kebijakan hutang terhadap financial distress pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2019, (2) pengaruh aktivitas perusahaan terhadap financial distress pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2019, (3) pengaruh manajemen risiko terhadap financial distress pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2019. Populasi dalam penelitian ini yaitu perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2019 yang berjumlah 45 perusahaan. Penentuan sampel dilakukan menggunakan teknik purposive sampling, dengan jumlah sampel sebesar 40 sampel yang terdiri dari 5 perusahaan yang telah memenuhi kriteria penentuan sampel. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari website Bursa Efek Indonesia (BEI) dan website resmi perusahaan yang berupa laporan keuangan dan laporan tahunan periode 2012-2019. Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa kebijakan hutang tidak berpengaruh terhadap financial distress, aktivitas perusahaan berpengaruh terhadap financial distress, dan manajemen risiko berpengaruh terhadap financial distress.

Item Type: Karya Tulis Ilmiah (KTI) (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Fakultas Humaniora dan Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: Mrs poppy adhelapasha
Date Deposited: 26 Feb 2021 02:40
Last Modified: 21 Jun 2021 03:04
URI: http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/1309

Actions (login required)

View Item View Item