Mimpi Negara Islam

Isti’anah, Firda Rizqa (2011) Mimpi Negara Islam. Kepustakaan Populer Gramedia.

[img] Text
Firda Rizqa Isti'anah_2021031013_UAS Resensi_anonymous 16.pdf

Download (296kB)

Abstract

Pada 7 Januari 1907, lahir seorang pria bernama Sekarmadji Maridjan Kartosoewirjo. Ia dikenal sebagai pemimpin islam dan juga merupakan seorangan yang dikenal sebagai abangan. Ayahnya bernama Kartosoewirjo yang berprofesi sebagai mantri candu pada masa kolonial. Keluarga Kartosoewirjo dapat dikatakan tergolong priyayi dan feodal, dan juga ia bukan pemeluk agama Islam yang taat. Meski priyayi feodal, keluarga Kartodikromo memiliki aliran yang demokratis. Terdapat perbedaan dari mulai prinsip, pandangan politik, dan ideologi dihargai. Anak-anak diajari berpendirian teguh. Pada masa kecilnya Sekarmadji Maridjan Kartosoewirjo tidak dekat dengan pendidikan agama Islam, karena ia sejak kecil sudah harus menuntut ilmu pendidikan di sekolah Belanda.

Item Type: Resensi Buku
Additional Information: 9789799103086
Subjects: A General Works > AI Indexes (General)
Divisions: Fakultas Humaniora dan Bisnis > Prodi Psikologi
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Mar 2023 07:46
Last Modified: 16 Mar 2023 07:46
URI: http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/4547

Actions (login required)

View Item View Item