Lili, Apriyati (2019) PEMENUHAN KRITERIA PASAR SEHAT Studi Kasus: Pasar Anyar Tangerang. Undergraduate thesis, Universitas Pembangunan Jaya.
Text
1_cover skripsi.pdf Download (333kB) |
|
Text
7_Ringkasan.pdf Download (171kB) |
Abstract
Skripsi ini mengkaji tentang pemenuhan kriteria Pasar Sehat pada pasar tradisional, yaitu Pasar Anyar Tangerang. Pasar Sehat merupakan faktor terpenting dalam menciptakan aktivitas jual-beli yang baik bagi penggunanya. Pasar Sehat yang berkaitan dengan pemenuhan kriteria pada peraturan pemerintah tentang Pasar Sehat, penerapan peraturan pengelola pasar kepada pedagang, kualitas ruang pasar yang nyaman digunakan, lokasi toko yang strategis, harga sewa toko atau kios, hasil penjualan yang didapatkan oleh pedagang, dan lain sebagainya. Beberapa faktor tersebut merupakan faktor yang dapat berpengaruh terhadap pengoptimalan aktivitas jual-beli di dalam pasar. Hal tersebut bertujuan untuk meminimalisir terjadinya permasalahan yang ada di dalam pasar tradisional. Metode yang digunakan untuk menjawab dan menjabarkan penelitian pada skripsi ini adalah metode kualitatif. Metode yang digunakan dengan melakukan pengamatan, pengukuran, dan dokumentasi secara langsung pada objek penelitian, yaitu Pasar Anyar Tangerang.
Item Type: | Karya Tulis Ilmiah (KTI) (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | N Fine Arts > NA Architecture |
Divisions: | Fakultas Teknologi dan Desain > Arsitektur |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 02 Apr 2020 20:19 |
Last Modified: | 02 Apr 2020 20:19 |
URI: | http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/53 |
Actions (login required)
View Item |