Terlalu Permisif Pada Anak: Dilema Jadi Orang Tua

Moningka, Clara (2021) Terlalu Permisif Pada Anak: Dilema Jadi Orang Tua. Terlalu Permisif Pada Anak: Dilema Jadi Orang Tua. pp. 1-3. ISSN 2477-1686

[img] Text
B5.15 Bukti_Artikel_Terlalu Permisif Pada Anak_Dilema Jadi Orang Tua.pdf

Download (129kB)

Abstract

Pada dasarnya untuk menjadi hangat dan responsif, orang tua tidak harus selalu permisif dan menuruti kehendak anak mereka. Penelitian di beberapa negara, menjelaskan bahwa pada dasarnya secure attachment akan lebih efektif dalam mengasuh anak. Dalam hal ini orang tua boleh-boleh saja menyenangkan anaknya; tidak membuat stres, namun anak-anak juga perlu tahu batasan dan tanggung jawab. Adanya tuntutan dan tanggung jawab juga membuat anak menjadi lebih resilien menghadapi kehidupan. Kalau pernah mendengar istilah “tiger mom”, pasti akan terbersit bahwa pola asuh yang dilakukan adalah keras dan otoriter. Pada beberapa budaya, hal ini memang menimbulkan stres pada anak, namun tidak jarang menghasilkan anak yang sukses dan tangguh. Jadi, sayang tidak perlu dengan menuruti terus, kan?

Item Type: Artikel
Subjects: H Social Sciences > HQ The family. Marriage. Woman
Divisions: Universitas Pembangunan Jaya
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 06 Jun 2023 07:33
Last Modified: 06 Jun 2023 07:33
URI: http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/5576

Actions (login required)

View Item View Item