(KP) PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN (PAYROLL) PADA PT BINTANG MITRA PRATAMA

Debra Elnora, Fabiola Tendean (2017) (KP) PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN (PAYROLL) PADA PT BINTANG MITRA PRATAMA. Other thesis, Universitas Pembangunan Jaya.

[img] Text
Preliminary KP Debra.pdf

Download (897kB)

Abstract

Selama melaksanakan Kerja Profesi di PT Bintang Mitra Pratama, Ciputat, Tangerang Selatan, Praktikan bekerja dibawah pengawasan serta bimbingan Kepala Bagian Penggajian. Dalam Kerja Profesi, Praktikan berkesempatan untuk turut berpatisipasi dan terlibat langsung dalam kegiatan penggajian para karyawan. Aktivitas atau tanggung jawab Bagian Penggajian terfokus pada intermal perusahaan yaitu gaji karyawan. Di dalam bagian pengajian, hal-hal yang praktikan kerjakan yaitu menghitung data over time, menginput bukti potong PPh 23, membuat laporan untuk Badan Penyelenggara Jaminan Kesehatan (BPJS) Ketenagakerjaan serta melakukan pengarsipan data. Kata Kunci: Penggajian, Data Lembur, Data BPJS

Item Type: Karya Tulis Ilmiah (KTI) (Other)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Fakultas Humaniora dan Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: Mrs Viviana Sukirno
Date Deposited: 21 Oct 2020 04:08
Last Modified: 21 Oct 2020 04:08
URI: http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/754

Actions (login required)

View Item View Item