(KP) Pembuatan Portal Informasi Program Studi Informatika Universitas Pembangunan Jaya Berbasis Information Center

Dzulfiqar, Ihsan Ismail (2020) (KP) Pembuatan Portal Informasi Program Studi Informatika Universitas Pembangunan Jaya Berbasis Information Center. Other thesis, Universitas Pembangunan Jaya.

[img] Text
1. COVER LKP.pdf

Download (18kB)
[img] Text
4. Abstrak.pdf

Download (74kB)
[img] Text
11. BAB I.pdf

Download (131kB)
[img] Text
15. Daftar Pustaka.pdf

Download (124kB)

Abstract

Selama melaksanakan kegiatan kerja profesi di Universitas Pembangunan Jaya (UPJ), praktikan bekerja di bawah Program Studi Informatika (Prodi INF). Pada kerja profesi ini, praktikan berkesempatan untuk bekerja selama tiga bulan mulai dari bulan Juni hingga Agustus 2020 dengan kewajiban membangun sebuah website portal informasi yang dapat mengelola data Prodi INF. Website information center yang dibangun oleh Praktikan harus memiliki poin penting, yaitu website dapat melakukan pengelolaan data, mengunduh atau mengunggah file dan mempunyai forum, sehingga dapat mempermudah Prodi INF dalam mengumpulkan data dan mengelola data. Praktikan menggunakan Laravel dan Vue pada pembuatan website Information Center. Berdasarkan hasil dari pengujian oleh pembimbing lapangan kerja, website yang dibuat oleh praktikan mampu memenuhi pencapaian dan mendapatkan pembelajaran tentang bagaimana memanfaatkan waktu secara bijak, belajar tanggung jawab terhadap apapun yang telah diberikan serta harus memiliki sifat pantang menyerah terhadap apapun ketika menemukan kendala atau permasalahan. Kata Kunci: Website, Information center, Laravel, Vue, Mengelola data

Item Type: Karya Tulis Ilmiah (KTI) (Other)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi dan Desain > Informatika
Depositing User: Mr Dika Aditya
Date Deposited: 15 Dec 2020 03:03
Last Modified: 15 Dec 2020 03:03
URI: http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/981

Actions (login required)

View Item View Item