Kajian Penghematan Energi pada Rumah Konvensional dengan Menggunakan Aplikasi Edge Building

Aribah, Farah (2023) Kajian Penghematan Energi pada Rumah Konvensional dengan Menggunakan Aplikasi Edge Building. Undergraduate thesis, Universitas pembangunan jaya.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (324kB)
[img] Text
ABSTRACT.pdf

Download (159kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (151kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (183kB)
[img] Text
DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (146kB)
[img] Text
DAFTAR TABEL.pdf

Download (123kB)
[img] Text
DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (123kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (236kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (618kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (542kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (942kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (201kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (148kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Bertambahnya jumlah penduduk dalam suatu wilayah berdampak pada peningkatan kebutuhan rumah, terutama di kawasan perkotaan. Di Indonesia, sektor perumahan mengalami perkembangan yang pesat. Namun, pertumbuhan ini juga memberi dampak terhadap peningkatan penggunaan energi, terutama energi listrik. Oleh karena itu, diperlukan upaya untuk mencapai efisiensi energi dalam rumah konvensional. Pada penelitian ini bertujuan untuk menganalisis potensi penghematan energi pada rumah konvensional dengan menggunakan aplikasi EDGE Building. Aplikasi EDGE Building merupakan platform yang menyediakan panduan dan standar efisiensi energi dalam perancangan bangunan. Melalui aplikasi ini, dilakukan analisis terhadap rumah konvensional di perumahan Discovery Alton untuk mengevaluasi sejauh mana potensi penghematan energi telah tercapai berdasarkan standar efisiensi energi pada EDGE Building. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus terhadap rumah konvensional yang ada di perumahan Discovery Alton. Data yang dikumpulkan mencakup karakteristik rumah, penggunaan energi, dan implementasi tindakan penghematan energi berdasarkan standar EDGE Building. Hasil penelitian menunjukkan bahwa potensi penghematan energi pada perumahan Discovery Alton telah memenuhi standar efisiensi energi pada EDGE Building. Dengan hasil persentase penilaian yang menunjukkan efisiensi energi sebesar 51,85% pada kategori Energi, 32,29% pada kategori Air, dan 12,59% pada kategori Bahan. Hasil penelitian ini dapat menjadi acuan bagi pengembang perumahan, arsitek, dan pemilik rumah untuk meningkatkan efisiensi energi dan mengurangi dampak lingkungan yang dihasilkan oleh rumah konvensional. Kata kunci: Penghematan energi listrik, rumah konvensional, aplikasi EDGE Building, efisiensi energi

Item Type: Karya Tulis Ilmiah (KTI) (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Penghematan energi listrik, rumah konvensional, aplikasi EDGE Building, efisiensi energi
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
Divisions: Fakultas Teknologi dan Desain > Arsitektur
Depositing User: Mr Farah Aribah
Date Deposited: 25 Jul 2023 01:38
Last Modified: 25 Jul 2023 01:38
URI: http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/6442

Actions (login required)

View Item View Item