Psikologi Perkembangan Anak (Memaksimalkan Pertumbuhan dan Kemampuan Buah Hati)

Yudha, Admiral Kemal (2020) Psikologi Perkembangan Anak (Memaksimalkan Pertumbuhan dan Kemampuan Buah Hati). C Klik Media.

[img] Text
Resensi Psikologi Perkembangan Anak.pdf

Download (49kB)

Abstract

Perkembangan anak merupakan hal yang penting karena pada tahapan-tahapan tersebut memiliki peran penting dalam membentuk potensi dan kepribadian anak di masa mendatang. Baik dari segi perkembangan kognitif, fisik, hingga sosial, semuanya memiliki peran vital dalam mengembangkan karakter dan kepribadian anak. Pemahaman orang tua dan pendidik terhadap perkembangan tersebut akan membantu mereka dalam membimbing dan membantu anak menghadapi kesulitan, tantangan, dan hambatan, sehingga mereka diharapkan mampu memberikan respon aktif dan efektif terhadap kebutuhan anak. Berdasarkan hal tersebut, buku ini merupakan media pembelajaran dan panduan yang cocok bagi orang tua maupun tenaga pendidik untuk memperkaya serta mengasah kemampuan pengasuhan mereka dalam upaya mendukung anak untuk berkembang secara optimal di usianya.

Item Type: Resensi Buku
Additional Information: 9786237333609
Subjects: A General Works > AI Indexes (General)
Divisions: Fakultas Humaniora dan Bisnis > Prodi Psikologi
Depositing User: Admiral Kemal Yudha
Date Deposited: 31 Aug 2023 06:03
Last Modified: 31 Aug 2023 06:03
URI: http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/6842

Actions (login required)

View Item View Item