PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KOMITMEN KARYAWAN TERHADAP EMPLOYEE ENGAGEMENT

Dhuhanis, Azalia Rianita (2021) PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KOMITMEN KARYAWAN TERHADAP EMPLOYEE ENGAGEMENT. Undergraduate thesis, Universitas Pembangunan Jaya.

[img] Text
2. Abstract.pdf

Download (74kB)
[img] Text
1. Pendahuluan.pdf

Download (1MB)
[img] Text
3. Abstrak.pdf

Download (75kB)
[img] Text
8. BAB I.pdf

Download (198kB)
[img] Text
13. Daftar Pustaka.pdf

Download (293kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh antara kepemimpinan transformasional dan komitmen karyawan terhadap employee engagement. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif, teknik pengambilan sampel menggunakan teknik sampling jenuh dengan sampel penelitian yang diteliti adalah sebanyak 31 karyawan pada PT. Cabs Inti Inovasi serta secara bersamaan merupakan responden. Penelitian ini menggunakan kuesioner untuk mengumpulkan data. Analisis data menggunakan regresi linear berganda dengan bantuan program SPSS 26. Hasil penelitian ini menemukan bahwa kepemimpinan transformasional tidak berpengaruh signifikan terhadap employee engagement. Secara simultan, kepemimpinan transformasional dan komitmen karyawan berpengaruh signifikan terhadap employee engagemenT

Item Type: Karya Tulis Ilmiah (KTI) (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kepemimpinan Transformasional, Komitmen Karyawan, Employee Engagement.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Humaniora dan Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Mrs Alifia Putri Agdhiny
Date Deposited: 26 Jan 2022 07:02
Last Modified: 26 Jan 2022 07:02
URI: http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/2387

Actions (login required)

View Item View Item