Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Pos Berbasis Web pada Warung Daun Cau

Shoa, Wim Thomas (2024) Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Pos Berbasis Web pada Warung Daun Cau. Undergraduate thesis, Universitas Pembangunan Jaya.

[img] Text
1. PENDAHULUAN.pdf

Download (301kB)
[img] Text
2. ABSTRACT.pdf

Download (81kB)
[img] Text
3. ABSTRAK.pdf

Download (81kB)
[img] Text
4. DAFTAR ISI.pdf

Download (158kB)
[img] Text
5. DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (185kB)
[img] Text
6. DAFTAR TABEL.pdf

Download (80kB)
[img] Text
7. DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (77kB)
[img] Text
8. BAB I.pdf

Download (277kB)
[img] Text
9. BAB II.pdf

Download (267kB)
[img] Text
10. BAB III.pdf

Download (788kB)
[img] Text
11. BAB IV.pdf

Download (1MB)
[img] Text
12. BAB V.pdf

Download (543kB)
[img] Text
13. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (166kB)
[img] Text
14. LAMPIRAN.pdf

Download (129kB)
[img] Text
15. BERITA ACARA UNGGAH MANDIRI.pdf

Download (665kB)

Abstract

Sistem Informasi point of sale (POS) berbasis web memiliki peranan penting dalam mengoptimalkan operasional dan manajemen pada bisnis ritel seperti restoran dan warung makan. Warung Daun Cau, sebuah warung yang ramai pengunjung di Tangerang, menghadapi tantangan dalam pencatatan penjualan yang masih dilakukan dengan catatan kertas. Pencatatan kertas sebagai data transaksi ini sangat mempengaruhi efisiensi waktu, akurasi data, dan pelayanan pelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisis mendalam terhadap proses operasional Warung Daun Cau dan merancang sistem informasi POS berbasis web yang sesuai dengan kebutuhan unik warung ini. Metode penelitian melibatkan survei, wawancara, observasi, dan analisis kebutuhan yang digunakan untuk merumuskan desain sistem yang efektif. Hasil dari penelitian ini adalah perancangan dan implementasi Sistem Informasi POS berbasis web yang disesuaikan dengan karakteristik Warung Daun Cau. Sistem ini diharapkan dapat meminimalkan kesalahan pencatatan, meningkatkan efisiensi operasional, serta memungkinkan manajemen untuk mengakses data penjualan secara real-time. Dengan adanya sistem ini, Warung Daun Cau dapat lebih efektif dalam mengelola operasionalnya, meningkatkan kepuasan pelanggan, dan tetap bersaing di pasar yang semakin kompetitif

Item Type: Karya Tulis Ilmiah (KTI) (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Analisis Kebutuhan, Efisiensi Operasional, Pelayanan Pelanggan, Sistem Informasi POS, Warung Makan
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi dan Desain > Sistem Informasi
Depositing User: Mr Wim Thomas Shoa
Date Deposited: 15 Feb 2024 05:03
Last Modified: 15 Feb 2024 05:03
URI: http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/7949

Actions (login required)

View Item View Item