Analisis Kinerja Simpang Bersinyal menggunakan Software PTV Vissim Student Version 8.0 (Studi Kasus Simpang Tiga, Pondok Pucung)

Putra, Fahreza Ananda (2024) Analisis Kinerja Simpang Bersinyal menggunakan Software PTV Vissim Student Version 8.0 (Studi Kasus Simpang Tiga, Pondok Pucung). Undergraduate thesis, Universitas Pembangunan Jaya.

[img] Text
1. Pendahuluan.pdf

Download (789kB)
[img] Text
2. Abstract.pdf

Download (79kB)
[img] Text
3. Abstrak.pdf

Download (80kB)
[img] Text
4. Daftar Isi.pdf

Download (88kB)
[img] Text
5. Daftar Gambar.pdf

Download (135kB)
[img] Text
6. Daftar Tabel.pdf

Download (159kB)
[img] Text
7. Daftar Lampiran.pdf

Download (75kB)
[img] Text
8. BAB I.pdf

Download (188kB)
[img] Text
9. BAB II.pdf

Download (897kB)
[img] Text
10. BAB III.pdf

Download (1MB)
[img] Text
11. BAB IV.pdf

Download (2MB)
[img] Text
12. BAB V.pdf

Download (135kB)
[img] Text
13. Daftar Pustaka.pdf

Download (136kB)
[img] Text
14. Lampiran.pdf

Download (713kB)
[img] Text
15. Berita Acara Unggah Mandiri.pdf

Download (675kB)
[img] Text
16. Bukti Lolos Plagiarisme.pdf

Download (595kB)

Abstract

Permasalahan yang terjadi pada kawasan Simpang Pondok Pucung yang mengakibatkan keluhan para warga disekitar kawasan tersebut karena dengan di pasangnya alat pemberi isyarat lalu lintas (APILL) justru menambah panjang antrean yang terjadi di simpang itu sehingga menyebabkan kemacetan. Penelitian ini bertujuan untuk mengoptimalkan kinerja Simpang Pondok Pucung dengan perhitungan yang mengacu pada Pedoman Kapasitas Jalan Indonesia (2023) dan simulasi menggunakan software PTV Vissim. Kondisi Ekisting Simpang Pondok Pucung memiliki kinerja yang kurang optimal dengan nilai derajat kejenuhan (Dj) simpang sebesar 1,37 , dan indeks tingkat pelayanan (ITP) simpang termasuk dalam kategori F (buruk sekali) dengan nilai tundaan simpang (T) sebesar 169,9 det/smp. Selain itu, hasil dari simulasi simpang dalam kondisi ekisting menggunakan software PTV Vissim memperoleh indeks tingkat pelayanan F (buruk sekali). Oleh karena itu, perlu dilakukannya perencanaan ulang simpang untuk mengoptimalkan kinerja simpang. Setelah dilakukan perencanaan ulang simpang didapatkan hasil yang paling optimal, yaitu melakukan pengaturan ulang waktu sinyal, perubahan geometrik, dan pengalihan arah lalu lintas. Hasil yang diperoleh adalah nilai derajat kejenuhan (Dj) sebesar 0,75 dan Indeks tingkat pelayanan C (sedang) dengan nilai tundaan rata-rata 19 det/smp. Kemudian hasil simulasi yang didapat adalah tingkat pelayanan kategori B (baik).

Item Type: Karya Tulis Ilmiah (KTI) (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kinerja Simpang Ekisting, Pedoman Kapasitas Jalan Indonesia, Nilai Derajat Kejenuhan, Solusi Kinerja Simpang, PTV Vissim.
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
T Technology > TE Highway engineering. Roads and pavements
T Technology > TL Motor vehicles. Aeronautics. Astronautics
Divisions: Fakultas Teknologi dan Desain > Teknik Sipil
Depositing User: Fahreza Ananda Putra
Date Deposited: 19 Jul 2024 08:13
Last Modified: 24 Jul 2024 07:34
URI: http://eprints.upj.ac.id/id/eprint/9024

Actions (login required)

View Item View Item